Detail Cantuman Kembali
Kisah, Kultur, dan Tradisi Tionghoa Bangka
Di Pulau Bangka proses silang budaya dan pembauran antaretnis berlangsung dengan sangat unik. Disana dikenal istilah thong ngin fan ngin jit jong, artinya Tionghoa maupun pribumi sama saja. Lebih dari 300 tahun lamanya etnis Tionghoa dan Melayu berbaur dan berinteraksi dengan harmonis.
Buku ini memperkenalkan sosok masyarakat Tionghoa Bangka yang masih mempertahankan kultur dan tradisi. Kita akan dibawa memahami cerita di balik segala macam adat kepercayaan dan sisi kehidupan mereka. Bangka seolah menjadi museum terbuka budaya Tionghoa, khususnya suku Hakka. Ratusan kelenteng tua, besar dan kecil, rumah antik berusia ratusan tahun, dan beragam tradisi turun-temurun masih bertahan hingga kini.
305.89510598 THE Kis
9789797098407
NONE
Book - Paperback
Indonesian
Penerbit Buku Kompas
2014
Jakarta
LOADING LIST...
LOADING LIST...