Detail Cantuman Kembali

XML

Ibuisme Negara : Konstruksi Sosial Keperempuanan Orde Baru


Buku ini merupakan hasil penelitian Julia Suryakusuma di sebuah perkebunan karet Citandoh, Jawa Barat, dengan meneliti kegiatan PKK (Pembinaan Kesejahteraan Keluarga) di Desa Buniwangi, Sukabumi, sebagai studi kasus untuk melihat konstruksi sosial keperempuanan di indonesia. Julia menggunakan konsep ibuisme negara dan memperlihatkan peribuan sebagai perantara hegemoni negara, dalam hal ini Orde Baru, otoriter paternalistik di segala bidang kehidupan dalam menjamin kepatuhan rakyat secara menyeluruh. PKK sebagai “organisasi wanita” ciptaan Orde Baru merupakan upaya terselubung negara untuk menguasai masyarakat.
Julia Suryakusuma - Personal Name
305.409598 SUR Ibu
9793731656
NONE
Book - Paperback
Indonesian
Komunitas Bambu
2011
Beji Timur, Depok
LOADING LIST...
LOADING LIST...