Detail Cantuman Kembali
Biografi Kiai Ahmad Dahlan Ahyad
Deskripsi:
Dalam kepemimpinan Nahdlatul Ulama, KH. Ahmad Dahlan Ahyad pernah menjabat sebagai Wakil Rais Akbar pada periode awal kepengurusan tahun 1926. Posisi beliau sangat strategis yakni berada di bawah langsung Hadlratusysyaikh Hasyim Asy'ari sebagai Rais Akbar Nahdlatul Ulama, sebutan satu-satunya dalam sejarah NU.
Melalui buku ini, pembaca seolah diajak untuk menziarahi salah satu Muassis Nahdlatul Ulama ini yang telah meneladankan banyak hal terutama dalam hal konsistensi pada nilai-nilai ahlussunnah wal jama'ah.
Wasid Mansyur - Personal Name
922.97 MAN Kia
9786027201156
NONE
Book - Paperback
Indonesian
Pustaka idea
2016
surabaya
xxiv + 144 hlm, 120 x 80 mm
LOADING LIST...
LOADING LIST...