Detail Cantuman
Advanced SearchBook - Paperback
Subuh
Selahattin Demirtaş adalah politikus progresif Turki yang ditahan oleh rezim berkuasa. Dari balik sel penjara, Demirtaş menulis cerpen-cerpen yang menyuguhkan gambaran penuh perasaan tentang Turki modern dan Timur Tengah dari kehidupan sehari-hari rakyatnya. Pengalaman orang-orang yang tak tertangkap oleh liputan berita, suara-suara yang kerapkali terabaikan.
Seorang perempuan muda tukang bersih-bersih yang terjebak di tengah-tengah demonstrasi; buruh-buruh ilegal bawah umur yang bekerja membangun penjara; gadis cilik yang mengungsi menyeberangi Laut Tengah bersama ibunya. Tragedi berkelindan apik dengan satir politik dan kesahajaan naratif.
“Sebagian besar politisi meyakini mereka mengucapkan kebenaran-kebenaran akbar dengan pernyataan-pernyataan megah mereka yang panjang lebar. Saya, sebaliknya, senantiasa percaya akan kekuatan cerita-cerita manusia. Yang bersemayam di inti hubungan saya dengan politik bukanlah abstraksi-abstraksi atau ideal muluk-muluk, melainkan orang-orang biasa: orang-orang biasa yang mampu mengubah dunia.”
— Selahattin Demirtaş
Ketersediaan
| 8904 | F DEM Sub | C2O library & collabtive | Tersedia |
Informasi Detil
| Judul Seri |
-
|
|---|---|
| No. Panggil |
F DEM Sub
|
| Penerbit | Marjin Kiri : Tangerang Selatan., 2020 |
| Deskripsi Fisik |
118 p
|
| Bahasa |
Indonesian
|
| ISBN/ISSN |
9789791260978
|
| Klasifikasi |
NONE
|
| Tipe Isi |
-
|
| Tipe Media |
-
|
|---|---|
| Tipe Pembawa |
-
|
| Edisi |
-
|
| Subyek |
-
|
| Info Detil Spesifik |
-
|
| Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain






